Container 40 Feet Berapa Ton

Mengetahui ukuran container 40 feet sangat penting dilakukan. Informasi terkait dimensi panjang, lebar, tinggi serta berat dan ukuran container 10 feet, 20 feet, hingga 40 feet bisa menjadi acuan bagi pebisnis untuk menghitung biaya pengiriman barang. Ada berbagai macam ukuran container yang tersedia di pasaran. Namun, dengan dimensi yang besar, container berukuran 40 feet masih menjadi pilihan terbaik bagi pebisnis. Terutama ketika ingin mengirimkan kargo dalam kapasitas besar atau memaksimalkan muatan pada setiap pengiriman yang dilakukan. Container 40 Feet Berapa Ton

Promo Jasa Towing Derek Terbatas

Container 40 Feet Berapa Ton Bagaimana soal fitur dan keamanan? Anda tidak perlu khawatir dengan keamanan kargo yang disimpan di dalamnya. Kontainer kargo jenis ini menawarkan beberapa kelebihan, seperti kedap air, kedap angin, anti hama, serta mampu bertahan dalam kondisi cuaca buruk sekalipun. Agar Anda tidak salah pilih ketika ingin menyewa atau membeli container, dibawah ini sudah kami siapkan pembahasan terkait dimensi kontainer 40 feet lengkap dengan berbagai keunggulannya.

Ukuran Container 40 Feet

Berikut ini merupakan informasi terkait ukuran container 40ft general purpose yang biasa digunakan untuk pengiriman barang. Sama seperti tipe kontainer lainnya, dimensi kontainer 40ft juga dibedakan menjadi dua, yakni dimensi bagian luar serta dimensi bagian dalam.

Dimensi Kontainer 40 Feet Bagian Luar

Sesuai standar ISO yang berlaku secara internasional, container 40ft general purpose memiliki ukuran dimensi pada bagian luar kontainer sebagai berikut:
  • Panjang sekitar 40 feet atau 12,192 meter
  • Lebar 8 feet atau 2,4 meter
  • Tinggi 9,6 feet atau 2,9 meter
Ukuran tersebut merupakan standar resmi 40 ft container yang digunakan oleh produsen container di seluruh dunia. Sehingga informasi di atas bisa dijadikan sebagai referensi ketika ingin melakukan pengiriman barang.

Dimensi Kontainer 40 Feet Bagian Dalam

Perlu diketahui, ukuran container di bagian dalam biasanya mengalami sedikit pengurangan dibandingkan dimensi bagian luar. Hal ini disebabkan karena adanya selisih material yang digunakan untuk melapisi dinding dan lantai bagian bawah sehingga kargo muatan lebih aman ketika disimpan di bagian dalam. Di atas kertas, dimensi kontainer 4ft bagian dalam memiliki ukuran sebagai berikut:
  • Panjang 12,032 meter
  • Lebar 2,352 meter
  • Tinggi 2,385 meter
Container 40 Feet Berapa Ton

Promo Jasa Towing Derek Terbatas

Container 40 Feet Berapa Ton Dengan ukuran di atas, Anda bisa mendapatkan volume ruang sekitar 67,6 m3 atau berat kargo muatan maksimal 27 ton.

Berat Container 40 Feet

Untuk ukuran berat, peti kemas ukuran 40 feet dibedakan menjadi dua. Pertama adalah berat kontainer dalam kondisi kosong serta berat kotor yang bisa dihitung ketika didalamnya terdapat muatan barang. Sesuai standar, 40 ft container general purpose memiliki berat kotor sekitar 30.481 kilogram, berat kosong sebesar 3.700 kilogram, dan muatan bersih cargonya sebesar 26,7 kilogram.

Keunggulan Container Ukuran 40 Feet

1. Muatan Cargo Lebih Banyak

Dengan memilih ukuran container 40′ maka Anda akan mendapatkan ruangan yang lebih besar untuk memuat barang. Tipe kontainer 40ft yang memiliki panjang sekitar 12 meter tentu sangat memadai ketika digunakan untuk mengirim berbagai macam muatan produk dalam sekali pengiriman.

2. Cocok Untuk Kebutuhan Ekspor Skala Besar

Kontainer 40ft sangat cocok untuk menunjang aktivitas ekspor atau impor dalam skala besar. Dimensinya yang panjang dan volume yang lebih besar tentu bisa membantu Anda untuk bertransaksi baik mengirimkan barang keluar negeri maupun memasok barang ke dalam negeri. Container 40 Feet Berapa Ton

Promo Jasa Towing Derek Terbatas

Container 40 Feet Berapa Ton

3. Dilengkapi Sistem Penguncian

Keunggulan lainnya dari kontainer 40 feet yakni adanya sistem penguncian untuk meminimalisir potensi pencurian. Jadi, Anda tidak perlu khawatir dengan keamanan kargo yang ada di bagian dalam, karena bisa juga ditambahkan fitur seperti GPS, alarm lampu, lockbox yang aman atau easy open door.

4. Bisa Dipakai Sebagai Struktur Utama Bangunan

Selain untuk menunjang aktivitas pengiriman dan penyimpanan barang, container 40′ biasanya juga sering digunakan sebagai struktur utama bangunan. Anda bisa membuat bangunan rumah modular, kantor, direksi keet, cafe, bahkan hingga tempat penyimpanan vaksin menggunakan cold storage container.

5. Memenuhi Persyaratan ISO

Terakhir, seluruh kontainer 40 feet dari Tradecorp juga sudah memenuhi persyaratan ISO sebagai standar jaminan kualitas. Ada pelat CSC sebagai tanda standarisasi yang memiliki masa berlaku selama 5 tahun. Itulah uraian mengenai detail spesifikasi dan ukuran container 40 feet yang bisa kami jelaskan. Jika Anda membutuhkan General Purpose Shipping Container 40 Feet kondisi baru maupun bekas dengan kualitas Oke, hubungi Tim Sales kami melalui halaman berikut ini dan dapatkan penawaran terbaiknya.

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top
Scroll to Top